» Kategori : Berita KPU Provinsi NTB

, 18 Januari 2016 - 00:00:00 WIB | Berita KPU
ONE TEAM, ONE GOAL
Satu tim dan satu tujuan. Inilah yang sedang terus dibangun di jajaran sekretariat KPU Prov. NTB. Dengan tim yang kompak maka tujuan organisasi akan dapat diwujudkan dengan kebih mudah. Tugas prnyelenggaraan pemilu dan pilkada mrmang tidak berlangsung setiao tahun, tetapi terjadwal dalam fase 5 tahunan. Semua pihak tentu sudah mahfum bahwa memikul pekerjaan tahapan pemilu dan pilkada cukup ... Selengkapnya

, 14 Januari 2016 - 00:00:00 WIB | Berita KPU
KPU Provinsi NTB Gelar Rakor Advokasi dan Penyelesaian Sengketa Hukum Pilkada 2015
Mataram, KPU NTB – Dalam rangka memantapkan persiapan menghadapi sengketa hukum Pilkada 2015, pada tanggal 13 Januari 2015 KPU Provinsi NTB melaksanakan Rakor Advokasi dan Penyelesaian Sengketa Hukum Pilkada Tahun 2015 yang diikuti oleh KPU Kab/Kota se NTB bertempat di ruang rapat KPU Provinsi NTB. Ketua KPU Provinsi NTB Lalu Aksar Ansori ketika membuka Rakor mengatakan, bahwa pasca Pilkada ... Selengkapnya

, 04 Januari 2016 - 00:00:00 WIB | Berita KPU
CATATAN AKHIR TAHUN PILKADA SERENTAK 2015
KPU Provinsi dan KPU kab./kota se NTB rasanya cukup pantas menegakkan kepala mengakhiri tahun 2015. Pesta demokrasi bertajuk Pilkada Serentak nasional yg dilaksanakan di 7 kabkota se NTB menuai sukses. Itulah gambaran evaluasi internal akhir tahun yang dilakukan oleh KPU Provinsi dan kabkota se NTB. Kesuksesan penyelenggaraan Pilkada 2015 terlihat minimal dari dua faktor utama, kata katua KPU ... Selengkapnya

, 31 Desember 2015 - 00:00:00 WIB | Berita KPU
INTERNALISASI BUDAYA KERJA KPU NTB GELAR OUTBOUND
Menjelang pergantian Tahun 2015 KPU Provinsi NTB menggelar kegiatan internalisasi budaya kerja yang berlokasi di kawasan Batu Kumbung Narmada. Kegiatan bertema "One Team One Goal" ini bertujuan membangun kerjasama dan kekompakan seluruh penyelenggara pemilu di daerah ini, karenanya kegiatan ini diikuti oleh komisioner dan sekretariat KPU Provinsi serta komisioner dan sekrrtaris KPU ... Selengkapnya

, 23 Desember 2015 - 00:00:00 WIB | Berita KPU
KPU NTB DAN IAIN MATARAM GELAR DEBAT MAHASISWA
Mataram, Meskipun KPU Provini NTB tidak sedang menggelar Pemilu atau Pilkada, bukan berarti KPU NTB sepi dari agenda. Kali ini KPU NTB melakukan langkah inovasi dengan menggelar Debat Mahasiswa antar BEM dan UKM yang berada dilingkungan IAIN Mataram. Debat Mahasiswa bertema Demokrasi dan Pemilu kali ini merupakan tindaklanjut dari kerjsama yang dijalin oleh KPU NTB dengan IAIN Mataram. Debat ... Selengkapnya

, 23 Desember 2015 - 00:00:00 WIB | Berita KPU
UPAYA MEMBUMIKAN DEMOKRASI DAN PEMILU, KPU NTB JALIN KERJASAMA DENGAN IAIN MATARAM
Mataram – Dalam rangka memberikan pendidikan kepada pemilih pemula khususnya mahasiswa KPU Provinsi NTB menjalin kerjsama dengan Institut Agama Islam Negeri (IAIN) Mataram. Kerjasama tersebut dituangkan dalam penandatanganan Kesepakatan Bersama yang ditandatangani oleh Ketua KPU Provinsi NTB dan Rektor IAIN Mataram di Aula IAIN Mataram. Sekretaris KPU Provinsi NTB Mars Ansori Wijaya mengatakan ... Selengkapnya

Sabtu, 19 Desember 2015 - 00:00:00 WIB | Berita KPU
ALIH STATUS PNS DPK MENJADI ORGANIK
KPU NTB LAKUKAN UJI KOMPETENSI DAN INTEGRITAS

Mataram, (19/12). Dalam rangka mewujudkan Aparatur Sipil Negara yang berkualitas, professional dan mandiri di lingkungan Sekretariat KPU seluruh Indonesia, KPU telah memberikan kesempatan kepada ASN Pemerintah Provinsi dan Kab./Kota yang dipekerjakan di lingkungan Sekretariat KPU untuk beralih status menjadi menjadi Pegawai Organik KPU. Proses alih status dari pegawai DPK menjadi Pegawai ... Selengkapnya

, 16 Desember 2015 - 00:00:00 WIB | Berita KPU
RAKOR EVALUASI PEMUNGUTAN SUARA PILKADA
Prof. Jimly: KPU Supporting System Tugas dan Fungsi Kepemiluan

Mataram – Ketua Dewan Kehormatan Penyelenggara Pemilu (DKPP) RI Prof. Dr. Jimly Assiddiqie, SH dalam kunjungan ke Provinsi NTB berkesempatan memberikan pengarahan dalam Rapat Koordinasi Evaluasi Pemungutan Suara Pilkada 7 (tujuh) Kabupaten/Kota di NTB tanggal 13 Desember 2015 bertempat di Aula KPU Provinsi NTB. Pengarahan tersebut dilakukan dihadapan Penyelenggara pemilihan se NTB yang terdiri ... Selengkapnya

, 08 Desember 2015 - 00:00:00 WIB | Berita KPU
SIDANG DKPP SESI II: KPU KABUPATEN LOMBOK TENGAH TINGGAL MENUNGGU PUTUSAN
NTB, DKPP - Sidang kode etik KPU Kabupaten Lombok Tengah tinggal pembacaan putusan. Sidang pemeriksaan dinilai sudah cukup. Hal tersebut terungkap dalam sidang kedua KPU Kabupaten Lombok Tengah, Nusa Tenggara Barat melalui video conference pada hari Senin tanggal 7 Desember 2015 pada pukul 13.00 WIB. Agenda sidang kali ini adalah untuk mengesahkan alat bukti baik dari Pengadu dan Teradu. Ketua ... Selengkapnya

, 07 Desember 2015 - 00:00:00 WIB | Berita KPU
KUNKER DPD RI DI KPU NTB
Dalam rangka persiapan pemungutan suara pilkada serentak tahun 2015, Dewan Perwakilan Daerah (DPD) RI Dapil Provinsi NTB melakukan kunjungan kerja ke KPU Provinsi NTB guna menyerap informasi kesiapan pelaksanaan pilkada. Dua orang Anggota DPD RI yang bertandang ke KPU NTB adalah Hj. Rabiatul Adawiyah dan Hj. Baiq Dyah Ratu Ganefi yang diterima lengkap oleh Ketua, Anggota dan Sekretaris KPU ... Selengkapnya

, 08 Desember 2015 - 00:00:00 WIB | Berita KPU
KPU KAB. DOMPU GELAR APEL KOORDINASI
DOMPU, Memasuki masa tenang pilkada tahun 2015, KPU Kab. Dompu mengumpulkan seluruh jajaran penyelenggara penyelenggara pemilihan di daerah itu dalam sebuah Apel Koordinasi menjelang pemungutan dan penghitungan suara pemilihan Bupati dan Wakil Bupati Dompu Tahun 2015. Apel Koordinasi yang digelar di Gedung Paruga Samakai Dompu tersebut melibatkan 560 an orang peserta terdiri dari Anggota dan ... Selengkapnya

, 05 Desember 2015 - 00:00:00 WIB | Berita KPU
SEMUA PIHAK SIAP SUKSESKAN PILKADA SERENTAK 2015
Mataram - Pemprov, jajaran Forkompinda, KPU dan termasuk PLN wilayah NTB menyatakan kesiapannya mensukseskan pilkada serentak tahun 2015 di 7 kab./kota se NTB. Hal itu dinyakan dalam Rakor persiapan akhir penyelenggaraan Pilkada serentak yang dihadiri Wakil Gubernur, Wakil Ketua DPRD, Wakapolda, Danlanal, Danlanud, Korem, Pengadilan Tinggi, BIN, Kesbanglinmas, Biro Prmerintahan, PLN dan KPU NTB ... Selengkapnya

, 04 Desember 2015 - 00:00:00 WIB | Berita KPU PENGISIAN JABATAN SEKRETARIS KPU. KAB LOBAR, KPU N
PENGISIAN JABATAN SEKRETARIS KPU. KAB LOBAR KPU NTB WAWANCARAI 3 ORANG CALON
Posisi jabatan Sekretaris KPU Lombok Barat yang sudah cukup lama lowong dipastikan akan segera terisi, menyusul dilakukannya wawancara terhadap 3 orang Calon Sekretaris yang diajukan oleh komisioner KPU Kab. Lombok Barat, yaitu Lalu Suherman (Kabid Penegakan Hukum dan Komunikasi Lingkungan), Suparlan (Camat Batu Layar) dan Marhaen (Kasubbag Pengkajian Dokumentasi Hukum). Sekretaris KPU ... Selengkapnya

, 04 Desember 2015 - 00:00:00 WIB | Berita KPU
KEJAR WTP, LAPORAN SAI DAN SIMAK BMN HARUS BERKUALITAS
Mataram, Secara umum pengelolaan barang masih menjadi problem yang dihadapi KPU saat ini. Pengelolaan barang milik Negara (BMN) masih menjadi factor penghambat pencapaian Opini Wajar Tanpa Pengecualian (WTP) dalam Laporan Keuangan KPU secara nasional. Demikian dikatakan oleh Divisi Logistik, perencanaan dan keuangan KPU Provinsi NTB Hesty Rahayu ketika membuka Rakor SAI dan SIMAK BMN di ... Selengkapnya

, 04 Desember 2015 - 00:00:00 WIB | Berita KPU
SOSIALISASI PILKADA, KPU KOTA MATARAM GANDENG BANK
MATARAM - KPU Kata Mataram menyosialisasikan Pilkada 9 Desember 2015 kepada pihak perbankan. Sosialisasi berlangsung di Bank Indonesia (Bl) dengan melibatkan seluruh pegawai bank yang berdomisili di Kata Mataram. Divisi Sosialisasi KPU Kota Mataram Eka Sugih Gunawan mengatakan sosialisasi terhadap pegawai perbankan penting dilakukan untuk memastikan keikutsertaannya dalam Pilkada. Lagi pula, ... Selengkapnya

Hal: 1 | 2 | 3 | 4 | 5 | 6 | 7 | 8 | 9 | 10 | 11 | 12 | 13 | 14 | 15 | 16 | 17 | 18 | 19 | 20 | 21 | 22 | 23 | 24 | 25 |